Image of Bunga Rampai COVID-19 Tinjauan Covid-19 dari Aspek Kesehatan Ekonomi dan Hukum

Text

Bunga Rampai COVID-19 Tinjauan Covid-19 dari Aspek Kesehatan Ekonomi dan Hukum



Pandemi Covid-19 sudah bukan menyangkut aspek kesehatan dan kedokteran saja, tetapi juga menimbulkan masalah dari berbagai aspek, terutama sosial ekonomi, budaya, dan hukum. Kegiatan ekonomi sekarang menghadapi situasi yang pelik, bukan saja di Indonesia tetapi di semua negara. Mulai dari usaha yang mulai bangkrut, terjadinya pemutusan hubungan kerja di berbagai perusahaan, tidak ada keuntungan yang masuk di tengah masa pandemi. Demikian pula kita harus memasuki normal baru atau new normal, yang maknanya kira-kira kondisi atau kebiasaan yang berlangsung setelah sejumlah perubahan dramatis terjadi. Repotnya, masyarakat membutuhkan waktu yang lama untuk dapat berubah.
Bunga rampai ini diharapkan dapat ikut membantu masyarakat untuk memahami kondisi pandemi Covid-19, sekurangnya dari aspek kesehatan, ekonomi dan hukum.


Ketersediaan

P05350SMy LibraryTersedia

Informasi Detil

Judul Seri
-
No. Panggil
616.92 ANI b
Penerbit Gosyen publishing : Yogyakarta.,
Deskripsi Fisik
x.198lm.:ilus.;14x20cm
Bahasa
Indonesia
ISBN/ISSN
978-602-5411-98-4
Klasifikasi
616.92
Tipe Isi
-
Tipe Media
-
Tipe Pembawa
-
Edisi
cet. I
Subyek
Info Detil Spesifik
-
Pernyataan Tanggungjawab

Versi lain/terkait

Tidak tersedia versi lain




Informasi


DETAIL CANTUMAN


Kembali ke sebelumnyaXML DetailCite this